Ketua YPT-RLS bersama Keluarga Besar mengucapkan Selamat Natal 25 Desember 2024 dan Selamat Tahun Baru 01 Januari 2025. Setiap detik dalam hidup kita memiliki makna tersendiri. Pagi memberi kita harapan, sore membawa iman, petang memberi cinta, dan malam memberi ketenangan. Semoga semuanya hadir dalam hidup Keluarga besar Yayasan Pendidikan Tinggi Lelemuku Saumlaki (YPT-RLS) kita dan […]
156 Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi Mandiri Masuk PTS Gelombang Pertama di UNLESA
Sebanyak 156 peserta mengikuti Ujian Masuk Universitas Lelemuklu Saumlaki (UNLESA) secara On Line pada tanggal 5 Juni 2024 Juni 2024. Tes yang berlangsung selama 1 hari ini bertempat di Aula UNLESA, Jl.Prof.Dr. Boediono Lauran-Saumlaki. Menurut Ketua Panitia PMB UNLESA, Hilos Zeto Sarwuna,S.Pi.,M.Si, pelaksanaan tes On Line saat ini sebagai upaya UNLESA untuk memberikan kemudahan bagi […]
Universitas Lelemuku raih Peringkat Pemenuhan Akreditasi Institusi Baik dari BAN-PT
Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) resmi mendapatkan peringkat Akreditasi Baik dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) Raihan akreditasi tersebut tertuang dalam Surat Keputusan NOMOR : 490/SK/BAN-PT/Ak.P/PT/IV/2024) tertanggal 29 April 2024 tentang PEMENUHAN SYARAT PERINGKAT AKREDITASI PERGURUAN TINGGI UNIVERSITAS LELEMUKU SAUMLAKI, KABUPATEN MALUKU TENGGARA BARAT. Pencapaian ini merupakan bukti komitmen UNLESA dalam menghadirkan Pendidikan Tinggi yang berkualitas […]
NADIA MATRUTTY TERIMA PENGHARGAAN DARI KEPALA LLDikti WILAYAH XII
Pelaksanaan kegitan Olimpiade Matematika dan IPA (ONMIPA) Tingkat Nasional memasuki masa persiapan. LLDikti Wilayah XII Maluku Maluku Utara mengirimkan tiga wakilnya untuk bersaing di ajang ini. Adapun perwakilan LLDikti Wilayah XII diantaranya ; dari Bidang Matematika NADIA MATRUTTY (Universitas Lelemuku Saumlaki), Bidang Kimia POPPY PRATIWI (Univesritas Banda Naira), dan Bidang Fisika SITI NURZALILA MULYANTO (Universitas […]
Sosialisasi Pengunaan Perangkat Pembelajaran oleh Warek I, Warek II, dan Pihak YPT-RLS Kepada Para Dosen UNLESA
Sosialisasi Pengunaan Perangkat Pembelajaran dilakukan oleh kepala Biro Umum YPT-RLS Kepada Para dosen UNLESA, yang dipantau langsung oleh Warek I dan Warek II. Sosialisasi tersebut dipandu oleh Kepala KSR. Sumber : Unlesa.ac.id
Kegiatan Penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) secara Virtual dengan PT. INPEX MASELA, Ltd
www.ypt-rls.org-Saumlaki, 09 Juli 2021 Kegiatan Kerjasama dalam rangka Penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) secara Virtual dilakukan Perusahan Minyak Gas dan Bumi asal Jepang PT. INPEX MASELA, Ltd bersama Lembaga Pendidikan Kampus Lelemuku berlangsung di Aula Student Center – Yayasan Pendidikan Tinggi Rumpun Lelemuku Saumlaki (YPT-RLS) Dalam rangka pemberiaan bantuan beasiswa bagi mahasiswa maupun dosesn di […]
Monev LLDIKTI XII di Universitas Lelemuku Saumlaki
Saumlaki, 13 April 2023. Diadakan Monitoring dan Evaluasi (MONEV) oleh LLDIKTI XII di Universitas Lelemuku Saumlaki untuk keperluan Akreditasi Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA). Media Foto dan Video:
Workshop Oleh Dr. Ricardo F. Nanuru, S.Si., M,Phil. pada Universitas Lelemuku Saumlaki
Saumlaki, 15-18 Maret 2023, Diadakan Workshop “Penulisan Proposal, Pelaporan dan Artikel Luaran Hibah Penelitian dan Pengabdian Masyarakat” serta “Pendampingan Penyusunan SPMI Fakultas Dalam Rangka Persiapan Akreditasi” oleh Dr. Ricardo F. Nanuru, S.Si., M,Phil. kepada Universitas Lelemuku Saumlaki. Media Foto dan Media:
Kuliah Tamu Oleh Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Kepulauan Tanimbar
Saumlaki, 03 Maret 2023. Diadakan kuliah tamu oleh Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Kepulauan Tanimbar yang baru yakni Bapak Dadi Wahyudi, S.H., M.H. di Universitas Lelemuku Saumlaki.
Sosialisasi Kepada Calon Pendaftaran Beasiswa Van Deventer-Maas Indonesia Scholarship
Saumlaki, 28 Februari 2023. Bertempat di aula Universitas Lelemuku Saumlaki Deputi III Calvin Josep Reressy, S, Kom., M.M. serta BEMU dan BPMU diadakan Sosialisasi Kepada Calon Pendaftaran Beasiswa Van Deventer-Maas Indonesia Scholarship.